Bab 23


"Mitha, kamu kenapa buru-buru mau pulang. Enggak besok pagi saja?" tanya Jonathan.

Paramitha menggelengkan kepalanya. "Besok kan saya ngajar, Pak. Malam ini saya harus mempersiapkan materi untuk ngajar besok."

"Ini untukmu," kata Jonathan sambil menyerahkan paper bag warna putih.

"Ini apa, Pak?"...

Masuk dan lanjutkan membaca