Bab 39

"Daren?"

Cecil juga Lena sangat terkejut melihat Daren berdiri di depan mereka, terlebih Cecil.

"Ya, apa aku mengejutkan kalian?" tanya Daren santai.

"Cecil, kamu bilang suamimu ke luar kota, kenapa dia ada di sini secara tiba-tiba? Seperti hantu saja," bisik Lena dengan mencondongkan wajahnya lebih...

Masuk dan lanjutkan membaca