Bab 166

Setelah dinyatakan benar-benar sehat oleh dokter, akhirnya Rani di perbolehkan pulang. Damian pun menepati janjinya, dan mengajak Rani pulang ke rumah orang tua istrinya itu.

“Kita beli oleh-oleh dulu buat Ayah,” kata Damian di tengah perjalanan. Sengaja Damian membawa sendiri mobilnya tanpa seorang...

Masuk dan lanjutkan membaca