Bab 41

"Jadi selama ini Damian suka sama elo?" tanya Hani setelah menyesap koktail miliknya di hadapan Karin.

Dua sahabat yang sama-sama seorang model itu bertemu di sebuah bar tak jauh dari apartemen Karin.

"Gue juga nggak nyangka, Han. Sumpah, gue nggak percaya kalau ternyata Damian suka sama gue! Oh, sh...

Masuk dan lanjutkan membaca