Bab 214

*** Kesaksian Cindy ***


Sekali lagi, Handika mengendurkan ikatan pada dasi yang mengikat kemeja setelan jas mahalnya. Ia seperti tercekat, kehabisan napas gara-gara ucapan Kama yang begitu ambigu dan sulit diterima akal sehatnya.

Sebenarnya ada masalah apa ini?

Apakah sebelumnya ia memiliki dend...

Masuk dan lanjutkan membaca